Pages

Minggu, 09 Mei 2010

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2010

logo-piala-dunia-2010

Inilah jadwal penyelenggaraan Piala Dunia 2010 terlengkap di Afrika Selatan. Tuan Rumah Afrika Selatan akan mengawali pertandingan pembukaan melawan Meksiko di Johannesburg pada tanggal 11 Juni 2010 waktu setempat.

Seluruh pertandingan akan dilaksanakan di 9 kota yang telah siap dan memiliki stadion berkapasitas besar dan berstandar internasional. Adapun kota-kota tersebut adalah:

  1. Johannesburg (Soccer City dan Ellis Park)
  2. Nelspruit (Mbombela)
  3. Rustenberg (Royal Bafokeng)
  4. Mangaung/Bloemfontein (Free State)
  5. Cape Town (Green Point)
  6. Durban (Durban)
  7. Polokwane (Peter Mokaba)
  8. Nelson Mandela Bay/Port Elizabeth (Nelson Mandela Bay)
  9. Tshwane/Pretoria (Loftus Versfeld)

Pertandingan pembuka atau awal pada 11 Juni 2010 dan akhir atau final pada 11 Juli 2010 akan diselenggarakan pada kota dan stadion yang sama yaitu Johannesburg (Soccer City).

Jadwal Pertandingan Babak Penyisihan Piala Dunia 2010

Berikut adalah jadwal pertandingan Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan (jam pertandingan telah dikonversikan ke Waktu Indonesia Barat (WIB):

Grup Urutan Tanggal Jam Kota / Stadion Tim
A 1 11 Juni 21:00 Johannesburg (Soccer City) Afrika Selatan vs Meksiko
2 12 Juni 01:30 Cape Town Uruguay vs Perancis
17 17 Juni 01:30 Tshwane / Pretoria Afrika Selatan vs Uruguay
18 18 Juni 01:30 Polokwane Perancis vs Meksiko
33 22 Juni 21:00 Rustenburg Meksiko vs Uruguay
34 22 Juni 21:00 Mangaung / Bloemfontein Perancis vs Afrika Selatan
B 3 12 Juni 21:00 Johannesburg (Ellis Park) Argentina vs Nigeria
4 12 Juni 18:30 Nelson Mandela Bay / Port Elizabeth Korea Selatan vs Yunani
19 17 Juni 21:00 Mangaung / Bloemfontein Yunani vs Negeria
20 17 Juni 18:30 Johannesburg (Soccer City) Argentina vs Korea Selatan
35 23 Juni 01:30 Durban Nigeria vs Korea Selatan
36 23 Juni 01:30 Polokwane Yunani vs Argentina
C 5 13 Juni 01:30 Rustenburg Inggris vs Amerika Serikat
6 13 Juni 18:30 Polokwane Algeria vs Slovenia
22 18 Juni 18:30 Johannesburg (Ellis Park) Slovenia vs Amerika Serikat
23 19 Juni 21:00 Cape Town Inggris vs Algeria
37 23 Juni 21:00 Nelson Mandela Bay / Port Elizabeth Slovenia vs Inggris
38 23 Juni 21:00 Tshwane / Pretoria Amerika Serikat vs Algeria
D 7 14 Juni 01:30 Durban Jerman vs Australia
8 13 Juni 21:00 Tshwane / Pretoria Serbia vs Ghana
21 18 Juni 01:30 Nelson Mandela Bay / Port Elizabeth Jerman vs Serbia
24 19 Juni 21:00 Rustenburg Ghana vs Australia
39 24 Juni 01:30 Johannesburg (Soccer City) Ghana vs Jerman
40 24 Juni 01:30 Nelspruit Australia vs Serbia
E 9 14 Juni 18:30 Johannesburg (Soccer City) Belanda vs Denmark
10 14 Juni 21:00 Mangaung / Bloemfontein Jepang vs Kamerun
25 19 Juni 18:30 Durban Belanda vs Jepang
26 20 Juni 01:30 Tshwane / Pretoria Kamerun vs Denmark
43 25 Juni 01:30 Rustenburg Denmark vs Jepang
44 25 Juni 01:30 Cape Town Kamerun vs Belanda
F 11 15 Juni 01:30 Cape Town Italia vs Paraguay
12 15 Juni 18:30 Rustenburg Selandia Baru vs Slovakia
27 20 Juni 18:30 Mangaung / Bloemfontein Slovakia vs Paraguay
28 20 Juni 21:00 Nelspruit Italia vs Selandia Baru
41 24 Juni 21:00 Johannesburg (Ellis Park) Slovakia vs Italia
42 24 Juni 21:00 Polokwane Paraguay vs Selandia Baru
G 13 15 Juni 21:00 Nelson Mandela Bay / Port Elizabeth Pantai Gading vs Portugal
14 16 Juni 01:30 Johannesburg (Ellis Park) Brasil vs Korea Utara
29 21 Juni 01:30 Johannesburg (Soccer City) Brasil vs Pantai Gading
30 21 Juni 18:30 Cape Town Portugal vs Korea Utara
45 25 Juni 21:00 Durban Portugal vs Brasil
46 25 Juni 21:00 Nelspruit Korea Utara vs Pantai Gading
H 15 16 Juni 18:30 Nelspruit Honduras vs Chili
16 16 Juni 21:00 Durban Spanyol vs Swiss
31 21 Juni 21:00 Nelson Mandela Bay / Port Elizabeth Chili vs Swiss
32 22 Juni 01:30 Johannesburg (Ellis Park) Spanyol vs Honduras
47 26 Juni 01:30 Tshwane / Pretoria Chili vs Spanyol
48 26 Juni 01:30 Mangaung / Bloemfontein Swiss vs Honduras

Anda juga dapat mengunduh file jadwal pertandingan ini.

Jadwal Pertandingan Babak 16 Besar Piala Dunia 2010

Di bawah ini adalah bagan dan jadwal pertandingan babak 16 besar Piala Dunia 2010.

bagan-pertandingan-babak-16-besar-piala-dunia-2010

Urutan Tanggal Jam Kota / Stadion Tim
49 26 Juni 16:00 Nelson Mandela Bay / Port Elizabeth 1A - 2B
50 26 Juni 20:30 Rustenburg 1C - 2D
51 27 Juni 16:00 Mangaung / Bloemfontein 1D - 2C
52 27 Juni 20:30 Johannesburg 1B - 2A
53 28 Juni 16:00 Durban 1E - 2F
54 28 Juni 20:30 Johannesburg 1G - 2H
55 29 Juni 16:00 Tshwane/Pretoria 1F - 2E
56 29 Juni 20:30 Cape Town 1H - 2G

Jadwal Pertandingan Babak Perempat Final Piala Dunia 2010

Berikut adalah jadwal pertandingan babak perempat final Piala Dunia 2010.

Urutan Tanggal Jam Kota / Stadion Tim
57 2 Juli 16:00 Nelson Mandela Bay / Port Elizabeth W53 - W54
58 2 Juli 20:30 Johannesburg W49 - W50
59 3 Juli 16:00 Cape Town W52 - W51
60 3 Juli 20:30 Johannesburg W55 - W56

Jadwal Pertandingan Babak Semifinal Piala Dunia 2010

Babak semifinal Piala Dunia 2010 akan dipertandingkan mulai tanggal 6 Juli 2010 jam, berarti ada jeda waktu sekitar 3 hari setelah babak perempat final usai.

Urutan Tanggal Jam Kota / Stadion Tim
61 6 Juli 20:30 Cape Town W58 - W57
62 7 Juli 20:30 Durban W59 - W60

Jadwal Pertandingan Perebutan Tempat Ketiga Piala Dunia 2010

Jadwal ini adalah untuk mendapatkan juara ketiga Piala Dunia 2010.

Urutan Tanggal Jam Kota / Stadion Tim
63 10 Juli 20:30 Nelson Mandela Bay/Port Elizabeth L61 - L62

Jadwal Pertandingan Final Piala Dunia 2010

Inilah dia partai puncak acara sekaligus penutupan penyelenggaraan Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan.

Urutan Tanggal Jam Kota / Stadion Tim
64 11 Juli 20:30 Johannesburg W61 - W62

Tidak ada komentar: